Selasa, 28 April 2015

Struktur Organisasi

STRUKTUR ORGANISASI
SANNY CAKE DECORATING


History

HISTORY 

SANNY CAKE DECORATING

Hai blogger mania !
kami ingin menyampaikan sedikit sejarah mengenai Sanny Cake Decorating 

Cerita awal dari terbentuknya usaha ini adalah 
Ibu Agsutin Suwarningsih selaku owner dari Sanny Cake Decorating sudah berkeluarga memiliki satu suami dan tiga orang anak.
dahulu, pada tahun 1990-an Ibu Agustin Suwarningsih  mengalami kesulitan ekonomi yang menyebabkan ibu Agustin dan keluarga menjadi sangat susah untuk mencari uang. ibu Agustin mulai mencari cara bagaimana mendapatkan uang untuk menghidupi keluarganya, lalu Ibu Agustin mulai berencana untuk membuat kue tart karena hanya kehalian itu yang beliau miliki.
Setelah mencoba membuat kue tart Ibu Agustin menitipkan kue-kuenya pada toko-toko roti di sekitar kota Malang. Pada saat itu jumlahnya sangatlah sedikit hanya 10 buah ber hari, namun dengan kegigihan dan kesabaran akhirnya toko-toko tempat beliau menitipkan kuenya meminta orderan lebih banyak. Tak disangka kue tart buatan Ibu Agustin laku dipasaran. dari saat itu Ibu Agustin mulai mengembangkan usahanya sedikit demi sedikit hingga sekarang. Saat ini beliau sudah mensupply sebanyak 3 toko kue di kota Malang dengan masing-masing toko mencapai 50 tart dalam sehari. 

Seperti itu sejarah singkat dari Sanny Cake Decorating. Awalnya yang hanya ingin bertahan hidup akibat kesulitan ekonomi akhirnya membuahkan hasil yang sangat membanggakan .